MENGENALI KESALAHAN FONDAMENTAL DALAM LAPORAN PENELITIAN

sutopo -, M Taufiq

Sari


Sering terjadi dalam suatu karya penelitian  terdapat kesalahan yang fondamental, yaitu kesalahan  yang tidak dapat diperbaiki lagi kecuali hanya dengan penelitian ulang. Kesalahan ini biasanya berupa  kesalahan  dalam membangun proksi dari suatu variabel konstruk. Kesalahan menentukan proksi / indikator akan menghasilkan kesalahan dalam membuat instrumen, instrumen yang salah akan menghasilkan data yang salah / tidak valid, dan selanjutnya analisis dengan data yang salah  akan menghasilkan ouput yang salah pula. Dalam artikel ini diuraikan metoda bagaimana menentukan indikator – indikator dari suatu variabel konstruk  dan bagaimana pula menguji kesesuaian indikator – indikator tersebut dengan variabel yang dibangunnya.Kata kunci : Proksi. variabel konstruk, kesalahan, uji indikasi, uji kausalitas

Teks Lengkap:

PDF

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Jl. Pamularsih Raya No.16
Telp. (024)7601410, (024)7600645
Fax. (024)77601329
Email: lppm@stiedharmaputra-smg.ac.id
Semarang 50148

http://stiedharmaputra-smg.ac.id